Ramadanisme (Kiat Orangtua Dampingi Anak Berpuasa di Bulan Ramadan)

by

  • Ayah Irwan Rinaldi
  • Ust. Bendri Jaisyurrahman
Rp98,000.00
Rp120,000.00

Detail Buku

Ramadan is me. Sekaligus isme. Sebuah pemahaman baru bahwa mengaku menjadi ayah tidak cukup pada saat anak terlahir ke dunia dari rahim istri tercinta. Kalau baru punya anak aja udah mengaku-ngaku jadi ayah, ini sama bodohnya
dengan orang yang ngaku-ngaku jadi pemain bola padahal baru punya bola.

Menjadi ayah sejatinya bukan tersebab kepemilikan akan anak. Menjadi ayah adalah masalah tanggung jawab. Dan tanggung
jawab tertinggi ayah adalah menjaga anak dan istri dari siksa api neraka. Caranya adalah dengan mendidik mereka agar terjaga
fitrah imannya. Inilah ramadanisme. Sebuah ajaran baru yang kita ambil bersamaan dengan hadirnya Ramadan.

 

Daftar Isi Buku

  • Pengantar: Ramadan yang Menohok
  • Agar Ayah Enggak Masuk Neraka
  • Kiat Ayah Dampingi Anak Berpuasa di Bulan Ramadan

Produk Serupa